Samsung Galaxy Discover merupakan seri terbaru milik perusahaan Samsung yang siap terjun ke ranah gadget dunia. Yang disayangkan saat ini adalah hanya baru tersedia di wilayah amerika utara. Mengapa ponsel yang satu ini layak diperbincangkan? Karena mereka perusahaan Samsung dengan Samsung Galaxy Discover-nya akan meranah pasar level menengah kebawah.
Semakin yakin kami membuat berita mengenai ini adalah dengan ditengarainya pemberian harga Samsung galaxy discover yang dibanderol seharga US $ 99.9 atau sekitar 900 ribu-an. Dengan harga semurah ini di dukung sudah menggunakan Android ICS serta sebuah prosesor single-qore 800 MHz dan memori internal 8GB membuat kita tidak sabar untuk segera hadir di Indonesia.
Masyarakat Indonesia pastinya sangat senang mendengar kabar ini, karena sesungguhnya produk yang murah dan canggih pastinya menjadi incaran semua orang. Tampilan Samsung Galaxy Discover semakin dimantapkan dengan layar kapasitif 3,5 inchi HVGA yang memiliki resolusi 320 x 480 dengan di barengi kamera utama 3.15 MP.
Tambahan atau kelebihan lainnya adalah tampak pada performa baterai yang memiliki ketahanan cukup tangguh pada saat stand-by bisa mencapai sekitar 440 jam dan pada saat digunakan untuk berbicara bisa mencapai 7,3 jam.
Bagaimana menurut kamu, keren kan?
Untuk lebih memantapkan dan menghilangkan penasaran sahabat teknokers coba lihat full spesifikasi dari Samsung Galaxy Discover berikut ini :
General
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 1900
SIM Mini-SIM
Announced 2012, November
Status Available. Released 2012, November
Design
Dimensions 112.8 x 61.5 x 11.5 mm (4.44 x 2.42 x 0.45 in)
Weight 122 g (4.30 oz)
Layar
Type TFT capacitive touchscreen
Size 320 x 480 pixels, 3.5 inches (~165 ppi pixel density)
Multitouch Yes
- Touch sensitive controls
Suara
Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Memori
Card slot microSD, up to 32 GB
Internal 4 GB, 512 MB RAM
Konektivitas
GPRS Yes
EDGE Yes
Speed HSDPA, 7.2 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g, Wi-Fi hotspot
Bluetooth Yes, with A2DP
USB Yes, microUSB v2.0
Kamera
Primary 3.15 MP, 2048x1536 pixels, LED flash
Features Geo-tagging, touch focus
Video Yes
Secondary No
Platform
OS Android OS, v4.0.4 (Ice Cream Sandwich)
CPU 800 MHz Cortex-A5
Fitur
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML
Radio No
GPS Yes, with A-GPS support
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors Black
- SNS integration
- MP3/WAV/WMA/AAC+ player
- MP4/WMV/H.263/H.264 player
- Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Google Talk
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Organizer
- Voice memo/dial
- Predictive text input
Baterai
Standard battery, Li-Ion 1300 mAh
Stand-by Up to 440 h
Talk time Up to 7 h 20 min
0 komentar
Posting Komentar